Fungsi CURL untuk Download File di PHP


 

 

Kali ini kita akan membuat script PHP CURL untuk mendownload file dengan format apa saja.

Fungsi download Gambar dibawah ini mempunyai keterangan:

– Bisa mendownload file via URL (http atau https)
– Lokasi folder bisa ditentukan
– File yang disupport txt, pdf, zip, mp3, mp4, doc, pdf, xls, dll
– Terdapat validasi pembuatan folder
– Terdapat validasi URL
– Terdapat validasi berhasil atau tidaknya gambar disimpan
CURL bisa diset timeoutnya
– Jika terjadi error, CURL bisa diketahui jenis kesalahannya
– Output response berupa array yang mudah dipakai

Langsung saja, berikut fungsi PHP download file dengan CURL

 

<?php
// url target unduhan
$url = "http://...";
// inisialisasi curl handler
$ch = curl_init();
// setting option url target di curl
curl_setopt($ch, CURLOPT_URL, $url);
// setting option nama file hasil unduhan 
$filename = "...";
$fp = fopen($filename, 'wb');
curl_setopt($ch, CURLOPT_FILE, $fp);
// jalankan curl
curl_exec($ch);
// tutup curl
curl_close($ch);
// tutup file hasil unduhan
fclose($fp);
?>

 

Previous Post Next Post